About the Journal
Jurnal Health Society (E-ISSN: 2988-7062, P-ISSN: 2252-3642) merupakan jurnal penelitian bidang kesehatan dengan disiplin ilmu utama keperawatan, kebidanan dan kesehatan masyarakat yang diterbitkan oleh LPPM STIKES Sukabumi setahun dua kali (April dan Oktober). Jurnal Health Society menerbitkan artikel dengan fokus utama bidang kesehatan dan lingkup meliputi kebidanan dan keperawatan, medikal bedah, keperawatan anak, keperawatan komunitas, keperawatan keluarga, keperawatan gerontik, keperawatan jiwa dan manajemen keperawatan. Jurnal ini menggunakan sistem double-blind review dimana penulis dan reviewer tidak saling mengetahui. Untuk itu setiap artikel yang dikirimkan ke ini diharapkan menggunakan template yang sudah disediakan.
Current Issue
Articles
-
The Effect of Pronation Position on Oxygen Saturation in LBW Infants with CPAP in the NICU Room of Sekarwangi Hospital
-
Relationship Between Workload and Work Stress in Emergency Room Nurses
-
The Effect Of Low Impact Aerobic Exercise On Lowering Blood Pressure In Prolanis Members With Hypertension
-
Relationship between Health Service Quality and BPJS Patient Satisfaction
-
Relationship between Self Control and Smoking Behavior among Adolescents
-
The Relationship Between Nurses' Caring Behavior And The Anxiety Of The Patient's Family in the Intensive Care Unit (ICU) Room
-
The Effect of Infant Massage Therapy on Premature Infant Weight Gain
-
The relationship between family support and quality of life in asthma patients
-
The relationship between hate speech and self-concept in adolescents at SMA Negeri 3 Kota Sukabumi